Petrosea (PTRO) meraih kontrak anyar hingga Rp 2,7 triliun

SHARE:

Gurusaham.com - Kontraktor Pertambangan milik Grup Indika, PT Petrosea Tbk (PTRO) mendapatkan kontrak mining service agreement. Mengutip keterbukaan informasi di laman Bursa Efek Indonesia, Kamis (8/4), perjanjian ini dilakukan PT Karya Bhumi Lestari selaku anak usaha yang 100% sahamnya dikuasai PTRO, dengan PT Kartika Selabumi Mining selaku klien dan PT Palm Asri Mas selaku penjamin.

Direktur Petrosea Meinar Kusumastuti mengatakan, nilai kontrak dari perjanjian ini sebesar Rp 2,7 triliun dengan jangka waktu 7 tahun. “Kontrak ini mengakibatkan bertambahnya pendapatan dan memperkuat kondisi keuangan Petrosea,” terang Meinar, Kamis (8/4). Karya Bhumi Lestari dan PTRO tidak memiliki hubungan afiliasi dengan Kartika Selabumi Mining danPT Palm Asri Mas.

Tahun lalu, PTRO membukukan laba bersih US$ 32,28 juta, naik 3,53% dari US$ 31,18 juta pada tahun sebelumnya. Salah satu pendongkrak kinerja PTRO adalah Project Minerva, yang dimulai sejak tahun 2018.

Proyek ini merupakan langkah strategis untuk melakukan transformasi digital kegiatan operasional Petrosea. Proyek ini diklaim membuat PTRO lebih siap dalam menghadapi berbagai tantangan yang berat di masa pandemi Covid-19.

Meski laba meningkat, pendapatan PTRO turun. Tercatat, PTRO membukukan pendapatan senilai US$ 340,68 juta. Realisasi ini menurun 28,5% dari realisasi pendapatan tahun 2019 yang mencapai US$ 476,44 juta.

[Kontan]

KOMENTAR

Nama

bisnis,5,ekonomi,1,emiten,5,idx,1,infrastruktur,1,
ltr
item
Berita Finansial - Gurusaham: Petrosea (PTRO) meraih kontrak anyar hingga Rp 2,7 triliun
Petrosea (PTRO) meraih kontrak anyar hingga Rp 2,7 triliun
https://foto.kontan.co.id/Tdun7WLiU3UmvTyoxKLA0jsOuWw=/smart/2019/03/05/990827897p.jpg
Berita Finansial - Gurusaham
http://berita.gurusaham.com/2021/04/petrosea-ptro-meraih-kontrak-anyar.html
http://berita.gurusaham.com/
http://berita.gurusaham.com/
http://berita.gurusaham.com/2021/04/petrosea-ptro-meraih-kontrak-anyar.html
true
7648387769526154670
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts LIHAT SEMUA Baca selengkapnya Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS Lihat semua BERITA LAINNYA TAG ARCHIVE PENCARIAN ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Kemarin $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content