Dapat Restu Rights Issue, Summarecon Agung (SMRA) Bakal Perkuat Permodalan

SHARE:

Gurusaham.com - Emiten properti PT Summarecon Agung Tbk. mendapatkan restu pemegang saham untuk melakukan penambahan modal dengan Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (HMETD) atau rights issue.

Dalam ringkasan risalah Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) yang disampaikan ke Bursa Efek Indonesia, direksi Summarecon Agung mengungkapkan pemegang saham menyetujui Penawaran Umum Terbatas (PUT) II.

Dalam PUT II tersebut, emiten dengan kode saham SMRA ini akan menerbitkan saham baru sebanyak-banyaknya 3,60 miliar saham dengan nilai nominal Rp100 per saham.

Adapun, saham baru yang ditawarkan dalam HMETD ini memiliki hak yang sama dan sederajat dengan seluruh saham lama SMRA yang telah ditempatkan dan disetor penuh. Kesamaan itu juga berlaku untuk hak atas dividen.

Saham HMETD rencananya akan diterbitkan dalam periode 12 bulan setelah RUPSLB memberikan persetujuan. SMRA akan menggunakan dana yang dihimpun dari rights issue untuk memperkuat struktur permodalan bisnis perseroan di bidang properti dan hospitality.

Dalam hal pemegang saham tidak melaksanakan rights, porsi kepemilikan saham atas SMRA nantinya akan terdilusi.

“Penambahan modal ini juga memberikan pengaruh kepada pemegang saham yang tidak melaksanakan HMETD-nya yang akan terkena dilusi atas persentasi kepemilikan saham dalam perseroan,” tulis SMRA.

[Bisnis.com]

KOMENTAR

Nama

bisnis,5,ekonomi,1,emiten,5,idx,1,infrastruktur,1,
ltr
item
Berita Finansial - Gurusaham: Dapat Restu Rights Issue, Summarecon Agung (SMRA) Bakal Perkuat Permodalan
Dapat Restu Rights Issue, Summarecon Agung (SMRA) Bakal Perkuat Permodalan
https://images.bisnis-cdn.com/thumb/posts/2021/04/06/1377104/smb-smra-1.jpg?w=744&h=465
Berita Finansial - Gurusaham
http://berita.gurusaham.com/2021/04/dapat-restu-rights-issue-summarecon.html
http://berita.gurusaham.com/
http://berita.gurusaham.com/
http://berita.gurusaham.com/2021/04/dapat-restu-rights-issue-summarecon.html
true
7648387769526154670
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts LIHAT SEMUA Baca selengkapnya Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS Lihat semua BERITA LAINNYA TAG ARCHIVE PENCARIAN ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Kemarin $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content